Oppo Joy R1001 merupakan produk smartphone yang dikeluarkan oleh Oppoelectronicscorp April 2014 lalu dengan
kelebihan dan kekurangan Oppo joy yang disesuaikan dengan spesifikasi sasarannya yang ditujukan untuk kelas menengah kebawah. Oppo joy ini dikeluarkan dalam untuk mampu bersaing dengan pasar global saat ini. Oppo joy ini merupakan generasi baru dari Oppo find muse R821 jika dilihat spesifikasinya, namun jika dilihat dari desainnya, Oppo joy ini mirip dengan Oppo Neo yang sebelumnya kedua smartphone itu cukup ramai di pasar smartphone Indonesia. Oppo joy R1001 ini memiliki dual SIM card GSM yang dapat aktif secara bersamaan dan telah mendukung 3G.
|
Kelebihan dan Kekurangan Oppo Joy |
Keunggulan dan Kelemahan hp oppo joy salah satunya adalah ukuran layarnya yang tidak terlalu besar namun juga tidak terlalu kecil yaitu 4 inchi dengan resolusi 480 x 800 piksel jenis WVGA capacitivetouchscreen sehingga memudahkan pengguna dalam menggenggam maupun navigasi layar. Adanya fitur glove mode juga membuat
Oppo R1001 ini mudah untuk operasikan oleh pengguna sarung tangan. selain itu, Oppo joy R1001 ini juga didukung dengan pengolahan grafis dari Mali-400. Selain itu,
hp Oppo joy ini menggunakan processor bertenaga dualcore 1.3 GHzcortex A7 dengan bantuan RAM 512 Mb, namun mampu mengoptimalkan performa Oppo joy R1001 ini.
|
Oppo Joy R1001 |
Hp android Oppo joy R1001 ini juga dilengkapi dengan fitur A-GPS yang memudahkan kita untuk mencari suatu lokasi. Selain itu, ada juga fitur unggulaneasygesture yang berfungsi untuk mengaktifkan aplikasi pilihan dengan hanya menggambar pola simple pada gesture panel.
Kelebihan dan kekurangan hp Oppo joy lainnya adalah menggunakan sistem operasi v4.2 Jellybean yang telah di dukung dengan aplikasi BBM. Oppo joy R1001 ini memiliki aplikasi penyimpanan internal dengan kapasitas 4 GB, namun sebagian tentunya sudah digunakan untuk menyimpan aplikasi bawaan. Tapi jangan khawatir karena Oppo joy ini juga dilengkapi dengan slotmicroSD sehingga dapat menambah kapasitas penyimpanan hingga 32 GB.
|
Keunggulan dan Kelemahan Oppo Joy |
Untuk koneksi internet dilengkapi dengan fitur wifi yang juga di dukung dengan fitur wifihotspot. Oppo joy ini juga memiliki kamera depan yang mampu menunjang kita melakukan skype maupun video call. Kelebihan dan kekurangan Oppo joy ini saling berhubungan, salah satu kekurangannya adalah kamera belakang. Kamera belakang’Oppo joy R 1001 ini hanya memiliki resolusi 3 MP dengan jenis fokus fixfocus dan lampu flash, facedetection dan mode burstshoot. Selain itu, kamera depannya juga hanya jenis VGA. Layar yang digunakan juga belum mengusung teknologi IPS maupun amoled. Baterai yang digunakan juga hanya berkapasitas1700 mAh sehingga daya tahan baterainya sangat rendah. Walaupun kapasitas RAM yang berukuran 512 MB dianggap mampu mengoptimalkan performa, namun tidak terlalu menunjang.
Baca Juga :
Spesifikasi dan Harga Oppo Joy R1001
Bagi pecintagame, Oppo joy ini juga pasti dianggap kurang memuaskan karena GPU yang digunakan tidak terlalu istimewa yaitu Mali 400 yang hanya merupakan GPU kelas menengah. Smartphone buatan dari negeri bambu ini hanya memiliki 2 pilihan warna saja yaitu hitam dan putih, namun karena itulah Oppo joy R1001 ini terlihat cukup elegan. Dengan harga jual sekitar Rp. 1.299.000, merupakan harga yang disesuaikan dengan target kelas menengah kebawah. Namun Oppo joy R1001 ini harus bersaing dengan brand lain yang lebih dulu populer, apalagi, spesifikasi Oppo R1001 ini termasuk minim dikelasnya. Demikian penjelasan penulis tentang
keunggulan dan kelemahan Oppo joy R1001, semoga tulisan ini dapat membantu pembaca dalam menentukan ponsel yang pas, bila tertarik dengan hp oppo android tipe lain silahkan cek [
DISINI]
0 comments:
Post a Comment