Harga Nokia X Android Terbaru 2016 - Full Spesifikasi

Spesifikasi Nokia X dan harga terbaru - telah diumumkan bahwa pihak Nokia telah resmi meluncurkan 3 sekaligus smartpnone android terbarunya yang turut meramaikan pasaran ponsel pintar dengan nama Nokia X, Nokia X plus, Dan Nokia XL.

Hp Nokia X yang memiliki spesifikasi sedikit dibawah Nokia XL dan tidak jauh berbeda dengan Nokia X+ menggunakan dimensi 115.5 x 63 x 10.4 mmdengan berat 128.7 gram. Sedangkan pada ukuran bentang layar yang digunakan Nokia X adalah 4.0 inch dengan resolusi 480 x 800 pixels berteknologi IPS LCD capacitive touchscreen.

Sedangkan pada sektor kamera Nokia X dibekali dengan satu kamera belakang 3,15 MP serta didukung dengan LED flash, AF, 1/5” sensor size yang dapat membantu mengabadikan momen penting kalian pada suasana gelap atau di dalam ruangan.

Untuk urusan penyimpanan data internal sebesar 4 GB dan didukung dengan RAM 512 MB, jika moroi penyimpana internal masih belum cukup untuk menyimpan data kalian, Nokia X juga dilengkapi dengan memori penyimpanan external microSD sebesar 32 GB.

Pada sektor dapur pacu yang digunakan ponsel pintar Nokia terbaru tidak berbeda dengan Nokia X+ yaitu menggunakan prosesor Snapdragon S4 Play Dual-core yang memiliki kecepatan 1 GHz Cortex-A5 dan RAM 512 MB.

Sedangkan pada sistem operasi Nokia X masih menggunakan OS v4.1.2 Jelly Bean, tidak sama seperti Nokia X Plus dan Nokia XL yang sudah menggunakan sistem operasi Nokia X platform (Android AOSP). Jika kalian tertarik ingin memiliki smartphone Nokia terbaru ini alangkah baiknya jika melihat terlebih dahulu spesifikasi lengkap serta kelebihan dan kekurangan Nokia X dibawah ini.
Harga dan Spesifikasi Smartphone Nokia X Android
Kelebihan Nokia X
  1. Menggunakan jaringan GSM yang mendukung koneksi jaringan 3G HSDPA sehingga memberikan akses internet cepat pada area yang mendukung jaringan 3G.
  2. Tersedia dua buah slot kartu GSM yangh dapat aktif secara bersamaan.
  3. Lebar layar 4 inci dengan resolusi 480 x 800 piksel dan kerapatan piksel 233 ppi.
  4. Layar menggunakan teknologi IPS yang mampu menampilkan gambar lebih realistis dan sudut pandang luas.
  5. Memory internal 4GB.
  6. Memory eksternal menggunakan microSD hingga 32 GB.
  7. Menggunakan OS android v4.1.2 jelly bean (support aplikasi BBM)
  8. Menggunakan prosesor buatan Qualcomm yaitu MSM8225 Snapdragon S4 Play dengan kecepatan 1GHz.
  9. Tersedia fitur bluetooth v3 dan wifi hotspot, selain itu juga tersedia fitur radio FM.
  10. GPS yang mendukung A-GPS.
Kekurangan Nokia X
  1. Kapasitas baterai yang hanya 1500 mAh.
  2. Kinerja grafis tidak terlalu istimewa karena menggunakan GPU yang tergolong biasa saja yaitu andreno 203.
  3. Kapasitas RAM hanya 512 MB.
  4. Tidak tersedia aplikasi Google Play, namun pihak Nokia melengkapinya dengan Nokia Store.
  5. Kamera dibawah rata-rata yaitu 3,15 MP dengan fitur panorama, 1/5” sensor size, face detection, namun tidak tersedia LED Flash.

Spesifikasi Lengkap Nokia X

GENERAL
  • network 2G GSM 850 /900/ 1800/1900 – SIM 1 & SIM 22G GSM 850 /900/ 1800/1900
  • 3G HSDPA 900/2100
DIMENSIONS
  • size 115.5 x 63 x 10.4 mm
  • weight 128.7 g
SCREEN
  • type IPS LCD capacitive touchscreen , 16M colors , mutitouch
  • size 480 x 800 pixels , 4.0 inches ( ~ 233 ppi pixel density )
DATA
  • HSDPA , 7.2 Mbps HSUPA , 5.76 Mbps
  • GPRS Up to 85.6 kbps
  • EDGE Up to 236.8 kbps
  • Wi – Fi 802.11 b / g / n , Wi – Fi hotspot
  • Bluetooth v3.0 with A2DP , HS
  • microUSB v2.0
MEMORY
  • RAM 512 MB
  • internal 4 GB
  • external microSD , up to 32 GB
CAMERA
  • camera Primary

    3.15 MP, 2048 × 1536 pixels , LED flash , AF , 1/5 ” sensor size , panorama , face detection
  • camera secunder
BATTERY
  • type

    1500 mAh Li – Ion battery ( BN – 01 )
  • standby

    Up to 408 h
  • Talk time

    Up to 13 h 20 min ( 2G ) / Up to 10 h 30 min ( 3G )
FEATURES
  • Android OS , v4.1.2 ( Jelly Bean )
  • CPU
  • Play MSM8225 Qualcomm Snapdragon S4 dual -core 1 GHz Cortex – A5
  • GPU Adreno 203
  • SMS ( threaded view ) , MMS , Email , Push Email , IM

    HTML
  • Stereo FM radio
  • GPS with A – GPS support
  • Java MIDP emulator
  • SNS integration , Document viewer , Photo
  • editor , Voice memo / dial , Predictive text input
  • Optional Dual SIM ( Micro – SIM )
  • Audio Player : MP3/WAV/eAAC + / Flac player
  • Video Player : MP4/H.264/H.263 player
  • Colour : Bright green , bright red , cyan , yellow , black , white
  • 3.5 mm audio jack

Harga Nokia X

Untuk harga yang ditawarkan pihak Nokia senilai Rp 1,4 jutaan, tetapi masih belum ada konfirmasi resmi mengenai harga yang dibandrol jika masuk pasaran tanah air indinesia. Silahkan cek disini daftar harga lengkap Hp Nokia baru dan bekas.

0 comments:

Post a Comment